Diduga Gadungan, Ini Penjelasan IDI Kerinci


Kerinci – Aktifitas Dokter diduga gadungan alias palsu yang ketahuan membuka praktek tanpa izin di Kelurahan Siulak Deras Mudik, Kerinci. Ikatakan Dokter Indonesia cabang Kerinci memastikan dokter tersebut illegal.

Ketua IDI Kerinci Julian dikonfirmasi menjelaskan, dokter palsu bernama RH ketahuan oleh pihak Puskesmas Siulak Deras ketika mendiagnosa pasien tidak benar.

“Ketahuannya, saat resep obatnya tidak rasional yang ketahuan oleh pihak Puskesmas,” kata Julian saat dihubungi INDOJATIPOS, Jumat siang (23/12).

“Prakteknya di Siulak Deras dibuka 3 bulan lalu,” jelasnya.

Dijelasnya, melakukan tindakan bersama dinkes ke lokasi dokter tersebut menutup praktek.

“Kita IDI sudah turun menutup prakteknya Sementara,” ungkapnya.(rco)

     

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.