
SUNGAIPENUH – Sekitar puluhan rumah dan toko, lapak pedagang di Kota Sungaipenuh tempatnya di gang senggol ludes dilalap si jago merah, pukul 03.00 WIb Rabu (24/1/2018)
Pantauan, hingga saat kebakaran masih terjadi, selain puluhan toko sebuah musola Babusalam ikut terbakar.
Sejumlah pihak kepolisian Satlantas Polres Kerinci mengatur lalulinta menuju akses kebakaran tersebut.
Untuk berapa jumlah kerugian dan sumber api belum diketahui.(rco)